BENCANA KEBAKARAN DI DUSUN VII B DESA SIMPANG EMPAT

             Telah terjadi Bencana Kebakaran yang melanda sebuah rumah di Dusun VII B Desa Simpang Empat Pada Pukul 10.15 Wib pada hari Kamis 21 Oktober 2022, diduga Kebakaran disebabkan Kosleting arus pendek yang menybabkan menghabiskan sebuah Rumah dengan kerugian yang dinilai mencapai kurang lebih 80 Juta Rupiah, Beruntungnya dalam kejadian ini tidak ada memakan korban.

Pemerintahan setempat melalui Kepala Dusun dan Desa telah melaporkan kejadian ini kepada Pihak Kecamatan, sehingga Camat Simpang Empat meninjau langsung ke lokasi kebakaran dan membuat laporan tertulis yang dilaporkan kepada Pihak BPBD dan DINSOS Kab. Asahan.

 





 

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama