MELAKUKAN MOBILISASI BANTUAN LOGISTIK BANJIR

Pada hari ini Kamis, 03 Nopember 2022 Tim Kecamatan Simpang Empat bersama Babinkamtibmas Desa Sei Dua Hulu melakukan Mobilisasi Bantuan Logistik Kepada Masyarakat terdampak banjir di Dusun XIV dan XIII Desa Sei Dua Hulu.

 


 

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama