PENERIMAAN BANTUAN LOGISTIK BANJIR

Pada hari ini 07 September 2023 Camat Simpang Empat menerima bantuan Logistik untuk Korban Bencana Banjir yang telah menimpa di Desa Sei Dua Hulu dan Desa Simpang Empat dari Dinas BPBD Kabupaten Asahan berupa Sembako.





Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama