Pada hari ini Kecamatan Simpang Empat melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Bulanan 18 September 2023 di aula Kantor Camat Simpang Empat, yang dihadiri Rekan Forkopincam,Dinas Instansi dan seluruh Kepala Desa se - Kec. Simpang Empat.
Dalam kesempatan ini Camat Simpang Empat menyampaikan agar Kesenergian para Aparatur Pemerintahan dengan TNI / Polri agar tetap Harmonis, Camat Simpang Empat juga meminta kepada seluruh Kepala Desa agar segera menyelesaikan Target PBB yang ada di Desa masing - masing.
