Pada hari ini Kamis, 24 Okt 2024 Pegawai Kantor Camat bergotong Royong di sekitaran Kantor Camat dalam rangka mempersiapakn Kunjungan Kerja Bapak Pjs Bupati Asahan yang akan berhadir di Kecamatan Simpang Empat.
Dalam Kesempatan ini Camat dan seluruh Sataf berantusias mempersiapkan segala sesuatunya dalam hal Kunjungan Kerja Bapak Pjs Bupati Asahan tersebut, sekaligus pergelaran Pangan Murah yang di pasilitasi oleh Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Asahan.
Posting Komentar